Bagaimana cara melakukan gerakan meluncur dalam renang gaya dada

Posted on

kali ini kita akan membahas soal berikut nya…

Bagaimana cara melakukan gerakan meluncur dalam renang gaya dada?

Jawab:

Gerakan meluncur dalam renang gaya dada dilakukan dengan cara sebagai berikut.

a. Ketika melakukan luncuran diusahakan posisi tubuh selalu lurus segaris dengan per- mukaan air.

b. Meluruskan tubuh ke depan.

c. Lengan dan tangan menggapai ke muka.

d. Kedua kaki lurus ke belakang.

—————-#—————-

Jangan lupa komentar & sarannya

Kunjungi terus: mastah.my.id OK! 😁

[ad_2]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *