KH. Ahmad Dahlan mengajar di sekolahan Belanda yang dikelola oleh orang Belanda dan mengajar

kali ini kita akan membahas soal berikut nya…

KH. Ahmad Dahlan mengajar di sekolahan Belanda yang dikelola oleh orang Belanda dan mengajar murid-murid dari dari keturunan orang Belanda dan kalangan priyayi. Beliau juga bersahabat dan berdialog dengan tokoh agama lain seperti Pastur van Lith pada 1914-1918. Van Lith adalah pastur pertama yang diajak dialog oleh Dahlan. Pastur van Lith di Muntilan yang merupakan tokoh di kalangan keagamaan Katolik. Pada saat itu Kiai Dahlan tidak ragu-ragu masuk gereja dengan pakaian hajinya. (Widnaro)

Menghidupkan kemajuan Islam dalam pendidikan. Keteladanan dari KH. Ahmad Dahlan yang bisa diambil dari kisah tersebut adalah ….

    A.  tidak membeda-bedakan kan ras, suku dan agama

    B.  cerdas

    C.  tabah menghadapi rintangan dalam perjuangan nya

    D.  pandai dalam berorganisasi

    E.   mencintai Ilmu Pengetahuan.

Pembahasan:

Keteladanan dari KH. Ahmad Dahlan yang bisa diambil dari kisah tersebut adalah tidak membeda-bedakan kan ras, suku dan agama.

Jawaban: A

—————-#—————-

Jangan lupa komentar & sarannya

Kunjungi terus: mastah.my.id OK! 😁

[ad_2]

About king

Check Also

Berikut merupakan salah satu hal yang harus diwujudkan sebagai upaya menangkal pengaruh buruk

kali ini kita akan membahas soal berikut nya… Berikut merupakan salah satu hal yang harus …